Posts

Showing posts from October, 2015

Makeup for Beginners

Image
Hallo semua! Weekend kali ini ada acara apa? Hang out, shopping, study for mid-term atau diem di rumah aja gak ada kerjaan? By the way, Happy Halloween everyone! Have a good weekend!  Ngomong-ngomong soal makeup for beginners ata u makeup untuk pemula, ini khusus untuk kamu - kamu yang buta banget soal makeup. Yep, gak masalah kalau sekarang kamu baru umur 13 tahun udah mulai pengen belajar makeup atau malah umur 20an++ tapi masih belum tau cara megang lipstick yang benar. Gak ada waktu pasti kapan perempuan harus bisa makeup. It depends on the person. Don't worry. Tapi, aku ngerasa masih pemula juga jadi semua hal yang ada di postingan ini adalah makeup yang aku pakai sehari-hari. Harganya juga terjangkau karena actually you don't need to buy Rp 500.000 lipstick to be pretty. I know that expensive lipstick has better quality but balik lagi ke kita - kita yang masih kuliah atau SMA yang kebutuhannya bukan lipstick doang, ya gak? #otakekonomis #pelit Ya

ROOM TOUR!

Image
Study abroad rasanya kurang lengkap kalau nggak posting suasana kamar sendiri. HEHEHE. Ya namanya aja merantau jadi berusaha buat keadaan kamar seasik kamar di rumah dulu #homesick. Sebenarnya aku sudah pernah posting ini di instagramku, tapi untuk lebih lengkapnya ya di sini. Penasaran? Nggak ya? Bodo amat. Let's check this out! ;)

Dua bulan di Toronto, Canada

Image
Gak kerasa ternyata aku udah tinggal dua bulan di sini. Banyak banget hal - hal baru yang aku alami. Mulai dari cuacanya yang totally beda dengan Bali, MCD & KFC yang gak ada menu nasinya, toilet tanpa semprotan air, air keran yang boleh diminum, sampai bikin masalah karna nerobos pintu emergency exit . Iya, aku emang kadang malu-maluin. Rasanya kayak mau buang diri ke Niagara Falls aja. Sebenarnya, aku udah janji dari pertama aku sampai di Kanada kalau aku mau post perjalananku sampai sini, tapi semua hanya janji belaka. Tapi tunggu, aku bakalan cerita di sini. Iya, di sini. Let's check this out!